Apabila kita mendaftar di cz.cc maka kita diberi kesempatan untuk mendapatkan free domain secara gratis sebanyak 5 buah (dibatasi sampai 5 buah)yang masing-masing untuk mendapatkannya sehari hanya satu berbeda dengan domain co.cc kita diperbolehkan memiliki domain gratis sampai 4 buah
Kelebihan domain cz.cc dalam setup hampir sama dengan domain co.cc namun memiliki kecepatan verifikasi lebih di banding denngan co.cc yang membutuhkan 48 jam (pengalaman saya begitu kita selesai setup langsung bisa dipakai - setup domain cz.cc dengan blogspot)
bagi anda yang ingin membangun website atau blog dengan domain cz.cc bisa daftar disini syaratnya harus memiliki email terlebih dahulu....(itu mah biasa)
Domain cz.cc sampai saat ini belum bisa dibuat untuk adsense for domain berbeda dengan domain co.cc yang sudah bisa kita manfaatkan untuk parkir domain sebagai tambahan penghasilan publisher
Cara setup domain cz.cc dengan blogspot adalah hal yang tidak sulit tapi memerlukan ketelitian juga,baiklah kita mulai untuk men-setup domain cz.cc
1. kita terlebih dahulu membuat blog di blogger
2. setelah kita daftar di blogger baru sign up di domain cz.cc yang terlebih dahulu kita membuat domain sesuai dengan keinginan lalu check availability
3. buat pilihan 1 tahun atau 2 tahun dan biarkan kotak buy dalam keadaan di checklist
4. klik ad to chart dan setelah halaman lain muncul klik checkout
5. isi bagian account dengan data yang benar
setup domain cz.cc anda yang baru dengan hostingan blogspot.
1. buka account domain cz.cc anda
2. klik registered domain yang baru anda dapatkan
3. klik manage
4. klik zona record
5. isi bagian host dengan www
6. record type ubah ke cname
7. content isi dengan ghs.google.com
8. klik zone record
9. ulangi lagi ke cara 5 dengan host biarkan kosong dan ikuti sampai langkah 9
setup blogspot anda
1. buka account blog anda dan masuk ke daftar blog yang akan menggunakan domain cz.cc
2. klik setting
3. klik publishing
4. klik custom domain
5. switch to advance setting
6. masukan domain baru anda disertai dengan www
7. verifikasi word dan save setting
8. kalau berhasil ada kotak kuning bertuliskan setting were saved succesfully
9. isi kan kembali domain baru anda pada label your domain dengan www(biasanya sudah tertulis)
10. checklist redirect robott dibawah label your domain
11. verifikasi kata atau word verification
12. save setting atau anda bisa pakai panduan blogger for domain co.cc
13. dan jika ada tulisan kuning setting were saved succesfully itu berarti tugas anda berhasil dan check view blog apakah domain blogspot anda telah berubah atau belum...Alhamdulillah....hehe...senggol dikit iklannya dong
the end
Artikel Hosting Terkait: